translate
Sabtu, 25 April 2009
Rasa pahit ditentukan factor genetik
Manusia adalah satu-satunya spesies mahluk hidup yang bisa mengecap rasa pahit. Setiap orang mempunyai kemampuan yang berbeda dalam mengecap rasa pahit, tergantung faktor genetik. Sekitar 75% orang sensitive terhadap rasa pahit yang terkandung dalam phenylthiocarbamide dan 6-n-propylthioracil dan 25% sisanya tidak sensitive terhadap 2 kumpulan zat itu. Orang yang tak peka dengan phenylthiocarbamide biasanya orang yang tidak suka menikmati sayuran dari jenis Brassicaceae, antara lain berbagai jenis kol, kembang kol, sawi brokoli, dan lobak. Nah, kamu termasuk yang 75% atau sisanya?
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar